Monday, 29 May 2017

[Kunci Jawaban] Berikut ini yang bukan merupakan prinsip pesawat sederhana ....

Pertanyaan:
6. Berikut ini yang bukan merupakan prinsip pesawat sederhana ....
A. Melakukan kerja
B. Memperbesar massa beban
C. Mempermudah kerja
D. Memperbesar gaya

(Soal No. 6 PG Bab Rangka, Otot, dan Pesawat Sederhana BSE Kurikulum 2013 (Revisi 2016) Semester 1 Kelas 8, Kemendikbud)

Jawaban:
C. Mempermudah kerja

Alasan:
Pesawat sederhana adalah alat sederhana yang dapat mengubah arah atau besaran suatu gaya. Pesawat sederhana sebenarnya tidak memperkecil usaha yang dilakukan terhadap suatu benda, usaha ketika menggunakan pesawat sederhana maupun tidak sebenarnya tidaklah berbeda, yang membedakan adalah arah gaya dan besar gayanya saja.

Gambar 1. Macam-macam pesawat sederhana.

Jika kalian merasa postingan kami bermanfaat, silakan ikuti kami di:
Fanspage FB: @ROFAEducationCentre
Youtube Chanel: ROFA EDUCATION CENTRE
loading...
loading...

0 komentar: