Wednesday 15 February 2017

[Kunci Jawaban] Menurut kamu apa dampak negatif dengan penerapan bioteknologi bagi lingkungan?

Pertanyaan:
4. Perkembangan bioteknologi terus meningkat, sejalan dengan peningkatan kebutuhan pangan masyarakat. Menurut kamu apa dampak negatif dengan penerapan bioteknologi bagi lingkungan?

(Soal No. 4 Essay Bab Pewarisan Sifat pada Mahluk Hidup BSE Kurikulum 2013 Semester 2 Kelas 9, Kemendikbud)

Jawaban:
1. Musnahnya plasma nutfah (keanekaragaman hayati).
2. Pencemaran limbah hasil bioteknologi, terutama ke perairan.
3. Kerusakan tatanan sosial, misalnya karena hasil kloning.
4. Perubahan gen pada mahluk hidup yang mengkonsumsi pangan hasil bioteknologi.
5. Merusak ekosistem.


 Gambar 1. Fungsi bioteknologi.
loading...
loading...

0 komentar: