Wednesday, 5 April 2017

[Kunci Jawaban] Jelaskan karakteristik anggota tata surya berikut: matahari, bumi, bulan, dalam hal:

Pertanyaan:
7.  Jelaskan karakteristik anggota tata surya berikut: matahari, bumi, bulan, dalam hal:
a. Ukuran
b. Struktur
c. Gaya gravitasi
d. Orbit
e. Gerakan

(Soal No. 7 Essay Bab Sistem Tata Surya dan Kehidupan di Bumi BSE Kurikulum 2013 (Revisi 2016) Semester 2 Kelas 8, Kemendikbud)

Jawaban:
Matahari
a. Ukuran: jari-jari rata-rata 6,96 ×105 km
b. Struktur: Inti, zona radiaktif, zona konvektif, fotosfer, kromosfer, korona, bintik matahari, lidah api
c. Gaya gravitasi: 274,0 m/s2
d. Orbit: Matahari mengorbit pusat Bima Sakti pada jarak kurang lebih 24.000–26.000 tahun cahaya dari pusat galaksi.
e. Gerakan: Matahari merampungkan satu orbit searah jarum jam dalam kurun sekitar 225–250 juta tahun terhadap galaksi bima sakti.

Bumi
a. Ukuran: jari-jari rata-rata 6.371,0 km
b. Struktur: Inti bumi, inti luar, mantel bumi, kerak bumi.
c. Gaya gravitasi: 9,78 m/s2
d. Orbit: Bumi berputar pada sumbunya sebanyak 366,26 kali, yang menciptakan 365,26 hari matahari
e. Gerakan: Bumi mengorbit Matahari dari arah barat ke timur (berlawanan dengan arah jarum jam) dengan waktu 23 jam 56 menit 4 detik


Bulan
a. Ukuran: jari-jari rata-rata 1.737,10 km
b. Struktur: Inti bulan, mantel bulan, dan kerak bulan
c. Gaya gravitasi: 1,62 m/s2
d. Orbit: Bentuk orbit bulan hiperbola dan mengelilingi bumi. Bulan menyelesaikan orbit lengkap mengelilingi Bumi (dari timur ke barat) setiap 29,5 hari sekali.
e. Gerakan: Bulan berotasi pada porosnya mengelilingi Bumi (dari timur ke barat) setiap 29,5 hari sekali. Waktu rotasi dan revolusi bulan sama. Oleh karena itu, muka bulan yang menghadap bumi juga selalu sama.

Gambar 1. Matahari, Bumi, dan Bulan

Jika kalian merasa postingan kami bermanfaat, silakan ikuti kami di:
Fanspage FB: @ROFAEducationCentre
Youtube Chanel: ROFA EDUCATION CENTRE
loading...
loading...

0 komentar: