Tuesday, 28 March 2017

[Kunci Jawaban] Seseorang ingin melihat suatu benda yang berada di depan mata pada jarak 25 cm.

Pertanyaan:
10.  Seseorang ingin melihat suatu benda yang berada di depan mata pada jarak 25 cm. Jika jarak kornea mata ke retina adalah 2,5 cm, maka panjang fokus sistem lensa kornea agar benda terlihat paling jelas oleh mata orang tersebut adalah ....
A. 2,26 cm
B. 2,24 cm
C. 3,5 cm
D. 3,54 cm

(Soal No. 10 PG Bab Indera Pengelihatan dan Alat Optik BSE Kurikulum 2013 (Revisi 2016) Semester 2 Kelas 8, Kemendikbud)

Jawaban:
A. 2,26 cm

Alasan:
Diketahui:
s = 25 cm
Jarak kornea mata ke retina = s' = 2,5 cm

Ditanya: f?

Dijawab:
1/f = 1/s + 1/s'
1/f = 1/25 cm + 1/2,5 cm
1/f = 1/25 cm + 1/2,5 cm
1/f = 1/25 cm + 10/25 cm
1/f = 11/25 cm
f = 25/11 cm = 2,27 cm

Gambar 1. Benda yang diletakkan sebelum titik fokus (s < f) atau disebut juga di ruang I pada cermin cembung.

Jika kalian merasa postingan kami bermanfaat, silakan ikuti kami di:
Fanspage FB: @ROFAEducationCentre
Youtube Chanel: ROFA EDUCATION CENTRE
loading...
loading...

2 komentar:

Unknown said...

Kok gak ada dijawab pilgan nya

harits yudho said...

Itu mengapa ya kok 11/25 dibalik menjadi 25/11.Mohon jelaskan kurang paham dibagian itu saja