1. Golongkanlah zat-zat di bawah ini dengan memberi tanda centang (√) pada kolom yang tersedia.
Gula, Air, Emas, Seng, Tinta, Asam Cuka, Besi, Arang, Sirop, Udara, Garam Dapur, Sabun.
(Soal Uji Kompetensi No. 1 Bab Klasifikasi Materi dan Perubahannya Mata Pelajaran IPA BSE Kurikulum 2013 (Revisi 2016) Semester 1 Kelas 7, Kemendikbud)
Gula, Air, Emas, Seng, Tinta, Asam Cuka, Besi, Arang, Sirop, Udara, Garam Dapur, Sabun.
(Soal Uji Kompetensi No. 1 Bab Klasifikasi Materi dan Perubahannya Mata Pelajaran IPA BSE Kurikulum 2013 (Revisi 2016) Semester 1 Kelas 7, Kemendikbud)
Jawaban:
Untuk bisa menjawab soal di atas kita terlebih dahulu harus tahu apa definisi dari unsur, senyawa dan campuran.
Unsur: zat kimia yang tidak bisa dibagi lagi menjadi zat yang lebih kecil.
Senyawa: kumpulan dari dua atau lebih unsur yang membentuk ikatan kimia.
Campuran: Gabungan dari dua atau lebih senyawa.
Berdasarkan data di atas kita dapat menyimpulkan:
1. Gula: Senyawa
Gula termasuk senyawa karena terbentuk dari gabungan unsur karbon, hidrogen dan oksigen sehingga membentuk rumus kimia C12H22O11
2. Air: Senyawa
Air termasuk senyawa karena terbentuk dari gabungan unsur hidrogen dan oksigen sehingga membentuk rumus kimia H2O.
3. Emas: Unsur
Emas termasuk ke dalam unsur, memilki lambang unsur Au yang tidak bisa dibagi-bagi lagi ke dalam zat yang lebih sederhana.
4. Seng: Unsur
Seng termasuk ke dalam unsur, memilki lambang unsur Zn yang tidak bisa dibagi-bagi lagi ke dalam zat yang lebih sederhana.
Jika kalian merasa postingan kami bermanfaat, silakan ikuti kami di:
Website: www.rofaeducationcentre.com
Unsur: zat kimia yang tidak bisa dibagi lagi menjadi zat yang lebih kecil.
Senyawa: kumpulan dari dua atau lebih unsur yang membentuk ikatan kimia.
Campuran: Gabungan dari dua atau lebih senyawa.
Berdasarkan data di atas kita dapat menyimpulkan:
1. Gula: Senyawa
Gula termasuk senyawa karena terbentuk dari gabungan unsur karbon, hidrogen dan oksigen sehingga membentuk rumus kimia C12H22O11
2. Air: Senyawa
Air termasuk senyawa karena terbentuk dari gabungan unsur hidrogen dan oksigen sehingga membentuk rumus kimia H2O.
Emas termasuk ke dalam unsur, memilki lambang unsur Au yang tidak bisa dibagi-bagi lagi ke dalam zat yang lebih sederhana.
4. Seng: Unsur
Seng termasuk ke dalam unsur, memilki lambang unsur Zn yang tidak bisa dibagi-bagi lagi ke dalam zat yang lebih sederhana.
5. Tinta: Campuran
Tinta termasuk campuran karena tersususn dari beberapa senyawa seperti pelarut (xylen, toluen, benzene, acetone), Resin polimer (glos oil, ester gum), dan pewarna.
6. Asam Cuka: Senyawa
Cuka termasuk senyawa karena terbentuk dari gabungan unsur karbon, hidrogen dan oksigen sehingga membentuk rumus kimia CH3COOH.
7. Besi: Unsur
Besi termasuk ke dalam unsur, memilki lambang unsur Fe yang tidak bisa dibagi-bagi lagi ke dalam zat yang lebih sederhana.
8. Arang: Unsur
Arang termasuk ke dalam unsur, memilki lambang unsur C yang tidak bisa dibagi-bagi lagi ke dalam zat yang lebih sederhana.
9. Sirop: Campuran
Sirop termasuk ke dalam campuran karena tersusun dari beberapa senyawa seperti air, gula, pewarna, perasa, dan pengawet.
10. Udara: Campuran
Udara termasuk ke dalam campuran karena tersusun dari beberapa molekul unsur tetapi tidak saling berikatan secara kimia seperti oksigen (O2), nitrogen (N2), karbondioksida (CO2, argon (Ar), dll.
11. Garam Dapur: Senyawa
Garam dapur termasuk senyawa karena terbentuk dari gabungan unsur natrium dan klorida sehingga membentuk rumus kimia NaCl.
12. Sabun: Campuran
Sabun termasuk ke dalam campuran karena tersusun dari beberapa senyawa seperti air, minyak, pewarna, pewangi, pengawet, soda api (NaOH), dll.
Gambar 1. Perbedaan antara unsur, senyawa, dan campuran
Jika kalian merasa postingan kami bermanfaat, silakan ikuti kami di:
Instagram: @rofaeducationcentre
Fanspage FB: @ROFAEducationCentre
Youtube Chanel: ROFA EDUCATION CENTRE
loading...
loading...
0 komentar:
Post a Comment